Saturday, June 30, 2018

Dari sekian banyak skuter Vespa yang telah dirilis di Indonesia, ada beberapa model yang saat ini tergolong langka. Dan, salah satu model Vespa yang tergolong kategori ini adalah Vespa GS (Grand Sport) 160.Vespa GS 160 pertama kali dirilis pada tahun 1962. Skuter ini memiliki desain dan mesin yang cukup berbeda dibanding generasi sebelumnya, yaitu GS 150, meski...

Friday, June 29, 2018

Sekitar tahun 1946-1968 atau setelah perang dunia II, ternyata Jepang juga punya skuter dengan model eksotis. Skuter yang dijuluki ‘ Kelinci ’ ini sangat laris di masanya. Bahkan setelah ditelusuri, usianya 6 tahun lebih tua dari skuter buatan Italia, dan modelnya pun gak kalah keren dari Vespa. Awalnya, perusahaan pembuat skuter yang diberi nama Fuji Rabbit Superflow...
Berbicara mengenai motor skuter pasti kebanyakan orang langsung menyebut nama Vespa sebagai merek yang paling terkenal di seluruh dunia. Memang scooter ini dikenal sebagai sepeda motor dengan model khas dari negara Italy. Namun, skuter dari negeri pizza itu tidak hanya Vespa, sebuah merek scooter yang sering dianggap sebagai keluarga Vespa itu adalah Lambretta. Dengan...
VESPA 125 SEI GIORNI Sei Giorni diterjemahkan sebagai Six Days (6 Hari). Dinamakan demikian karena pada era 50-an, jauh sebelum adanya Rally Paris-Dakkar, ada kompetisi klasik International selama 6 hari yang diikuti oleh pabrikan di Eropa. Kompetisi ini untuk menguji ketahanan dan keandalan mesin dengan menembus hutan, bukit dan pegunungan di Eropa. Menjadi kebanggaan...
P150S 6volt kepala kotak tanpa lampu sein, diproduksi 1978 - 1983 sistem pengapian jenis platina, tanpa kunci kontak.  P150S kepala kotak menggunakan lampu sein, diproduksi pada tahun 1978- 1983, sistem pengapian platina, kunci kontak di atas batok. P150S SERA mengunakan lampu sein, diproduksi pada tahun 1983, 1984, 1986, dan 1987. Pada umumnya...
Scooter Bajaj adalah kendaraan roda dua sejenis vespa merupakan pabrikan India. Kendaraan ini tergolong vintage dan cukup terbatas, perlu dilestarikan keberadaannya. Semua mesin vespa itu pada dasaranya sama kualitasnya (dihitung dari segi perawatan yang sama). Perbedaanya memang ada seperti kalau antara bajaj dan sprint perbedaannya ada diblok silindernya, kalau bajaj cuma...
SEJARAH SKUTER BAJAJ PT. Bajaj Auto merupakan perusahaan terbesar di India untuk produsen skuter dan sepeda motor. perusahaan industri India yang tetap eksis dalam persaingan terhadap produsen dengan teknologi Jepang dengan investasi pengalaman. penjualan tertinggi produksi saat itu adalah skuter dengan harga termurah didunia, perusahaan Bajaj merupakan perusahaan keluarga...
Hoffmann adalah pabrikan sepeda di Ratingen-Lintorf, Jerman. Antara 1948 dan 1954 perusahaan juga memproduksi sepeda motor. Perusahaan ini membuat berbagai model menggunakan mesin mulai dari 125cc hingga 250cc yang dibuat oleh ILO, dan Gouverneur, yang memiliki mesin flat-four twin yang dipasang secara horizontal 248 cc yang dirancang oleh Richard Küchen, dan...
Kebanyakan orang menganggap Vespa merupakan skuter yang diproduksi di Italia. Anggapan itu memang tidak salah. Namun yang perlu diketahui, skuter tersebut ternyata juga pernah diproduksi di luar Italia, tepatnya di Inggris. Vespa yang diproduksi di Tanah Britania itu kemudian terkenal dengan nama Vespa Douglas. Kehadiran Vespa Douglas berawal ketika perusahaan...
Vespa GL (versi mewah dari 150) dianggap pada tahun 1962 menjadi model paling elegan yang pernah dirancang olehPiaggio. Styling baru tubuh memberikan kendaraan ini aspek modern yang memenuhi tuntutan publik untuk estetikaserta fungsi. aspek revolusioner dalam tas - mereka lebih kuadrat dari 150 tas normal, memiliki dua cetakan aluminium,dan juga memiliki lampu...
Powered by Blogger.

Entri yang Diunggulkan

SEJARAH PIAGGIO VESPA, SKUTER FENOMENAL YANG TAK TERGERUS JAMAN

Siapa tak kenal Piaggio, sebuah perusahaan asal Italia yang memproduksi motor berjenis skuter dan bernama Vespa. Piaggio didirikan ol...

Post Populer